Deskripsi Lowongan

  • Kemampuan komunikasi yang sangat baik, baik lisan maupun tulisan.Mampu menyampaikan ide dan informasi dengan jelas, efektif, dan persuasif kepada berbagai pihak, termasuk klien, mitra, dan internal perusahaan.
  • Kemampuan negosiasi yang kuat untuk mencapai kesepakatan yang saling menguntungkan dengan pihak lain. Mampu mengidentifikasi peluang, memahami kebutuhan klien, dan menawarkan solusi yang sesuai.
  • Kemampuan membangun dan memelihara hubungan baik dengan berbagai pihak, termasuk klien, mitra bisnis, investor, dan tokoh-tokoh penting di industri terkait.
  • Mampu mengidentifikasi dan mengatasi masalah yang mungkin timbul dalam proses pengembangan bisnis.
  • Mampu bekerja sama secara efektif dalam tim untuk mencapai tujuan bersama.
  • Mampu beradaptasi dengan perubahan dan tantangan yang mungkin terjadi dalam lingkungan bisnis yang dinamis.

Persyaratan Lowongan

  • laki laki/Perempuan
  • Pendidikan Min SMA Sederajat.
  • Usia Maksimal 35 Tahun.
  • Mempunyai Pengalaman Di Bidang Terkait.
  • Pekerja Keras, Displin & Bertanggung Jawab.
  • Berpengalaman Bekerja di Perusahaan Outsole Sepatu mempunyai nilai lebih.
  • Penempatan Di BIP, Batang

Pendidikan minimal: SMA/SMK/Sederajat
Persyaratan jurusan: Semua jurusan

  Oleh Disnaker Kab. Batang

Sedang memproses... Mohon tunggu...
Loading...